Hari ini Sabtu, 7 September 2019 akan ada acara Pawai Ta'aruf Pelajar dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1441 Hijriyah, pawai yang akan dikuti sekitar 90an peserta dari para pelajar dengan kostum mslim dan adat daerah se-Kota Mojokerto ini akan Start mulai jam 08.00 Pagi dengan mengambil rute: Start Depan Kantor Pemkot-Jl Gajah Mada menuju bawah jembatan - belok kiri menuju Jl. Hayam Wuruk atau Rumah Dinas Wali Kota dan Finish.
Sementara itu di hari yang sama, Sabtu, (7/9) juga akan ada Karnaval Pembangnan, dengan tema " Spirit of Mojopahit" Perjuangan Kemerdekaan dan Kebangsanaan, Acara ini dimulai pukul 13.00 WIB. Peserta dari OPD Karang Taruna dan umum akan menampilkan konsep mojopahitan dan perjuangan.
Bagi anda yang akan bepergian ke Kota Mojokerto pada Sabtu (7/9) ini, siap-siap dengan kemacetan atau menghindari jalan berikut ini, karena ada dua acara yang di gelar dari pagi hingga malam hari.(lintasmojo)
Berikut ini Rekayasa Arus Lalu Lintas Dalam Rangka Pawai Ta'aruf dan Karnaval Pembangunan 2019 Kota Mojokerto.
Penutupan Arus
Tempat Persiapan: mulai smpang benteng sampai gedung inspektorat:
- Jl. Benteng pacasila sisi utara digunakan untuk pesera Pawai Ta'aruf.
- Jl. Benteng Pancasila sisi selatan diunaan utuk peserta Karnaval Pembagunan
2. Jalan Gajah Mada ditutup, Simpang empat yang mengarah ke Pemkot (sisi timur jalan) dan yang mengarah ke jembatan Gajah Mada (sisi barat jalan)
3. Jalan Hayam Wuruk:
Ditutup di simpang PMI mengarah ke barat
- Bawa Jembatan mengarah ke Tmur
- Simpang Rumah DinasWali Kota Ditutup mengarah ke Jalan Hayam wuruk
Buka Tutup Arus
1. Simpang emat Jl Empunala mengarah ke timr an barat, kendaraan dlarang meuju selatan dan utra.
2.Simpang empat Jl Pemuda.
Dari Utara dan Timur dilarang ke Bart ke jaln pemuda
3. Sipan tiga Jl. Tamansiswa Timur
Dari utara di larang ke barat ke Jl Tamansiswa
4. Simpang tiga KFC Jl. Letkol Sumarjo
Kendaraan dilarang menju ke Jl. hayam wuruk
Pengguna jalan yang akan menuju Carefour dan Sunrise mall agar menggunakan Jl Empunala masuk melalui simpang empat Pasar Burung ke selatan atau menggunakan Jl Raya Bypass masuk ke Jl kedungsari menuju Jl Benteng Pancasla dan putar balik di U Turn depan Carefour.
Kendaraan Roda enam ke atas dilarang masu ke ke kota
- Disimpang tiga Jampirogo
- Di simpang empat Sekar Putih
- Di simpan tiga Jembatan Gajah Mada