-->

Waspadai Baliho Roboh, Himbau Pengendara Ekstra Hati-hati

25 Maret 2019, 5:47:00 PM WIB Last Updated 2019-03-25T10:47:17Z


Banyaknya baliho yang roboh disebabkan hujan maupun angin di jalan Hayam Wuruk membuat anggota Satlantas Polres Mojokerto Kota menghimbau pengendara yang melintas untuk ekstra hati-hati.
Menurut Kanit Dikyasa Satlantas Polres Mojokerto Kota, Ipda Matheus Jaka akan segera berkoordinasi dengan KPU Kota Mojokerto.
" Kita akan tinjau lokasi dan pastikan jika pengendara akan aman saat melintas. Karena kondisi baliho yang roboh di jalan-jalan protokol segera dibersihkan. Jika baliho itu kampanye ya kita koordinasi dengan yang bersangkutan," jelasnya.(rey/lintasmojo)


Komentar

Tampilkan

Terkini